Terdapat 80 berita dalam SUMBER DAYA AIR

e-PAKSI sebagai Aplikasi Penunjang Petugas OP Irigasi untuk Pengelolaan Irigasi yang Modern dan Baik

Muara Teweh, 29 Nopember 2020. Peningkatan kinerja air melalui  operasi dan pemeliharaan irigasi yang benar merupakan salah satu upaya mewujudkan ketahanan pangan dan energi. Diperlukan upaya pelaksanaan operasi dan pemeliharaan irigasi baik secara teknis maupun dalam hal kelembagaannya sehingga terbangun pelaksanaan operasi dan pemeliharaan yang baik.Pengelolaan irigasi dilaksanakan secara menyeluruh sebagai satu kesatuan sistem mulai dari bangunan utama, jaringan primer, jaringan sekunder sampai petak tersier, sehingga diperlukan satu pengelola di dalam satu sistem irigasi yang berbasis single management dengan memanfaatkan teknologi informasi geospasial.Dalam rangka pengelolaan irigasi yang modern dan baik, perlu dilakukan peningkatan kapasitas kemampuan teknis petugas OP irigasi dalam bidang pelaksanaan pengelolaan aset irigasi (PAI) dan penilaian indeks kinerja sistem irigasi (IKSI).Hal tersebut diungkapkan saat dirinya membuka k[...]

Teleconference Penyusunan Rencana Kegiatan DAK Bidang Irigasi Tahun 2021

Muara Teweh, 9 Nopember 2020. Seksi Perencanaan Bidang Sumber Daya Air melakukan teleconference zoom meeting dengan Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah Sekretaris Jenderal Kementerian PUPR dan Balai Wilayah Sungai Kalimantan IV Provinsi Kalimantan Tengah. Teleconference dilakukan untuk pemerintah daerah konsultasi dan verifikasi mengenai Rencana Kegiatan DAK Bidang Irigasi Tahun 2021. Namun sebelumnya Bidang Sumber Daya Air Dinas PUPR Kab. Barito Utara telah melalui verfikasi data teknis maupun non teknis ke pihak Dinas PUPR Provinsi Kal-Teng dan pihak Balai Wilayah Sungai Kalimantan IV Provinsi Kalimantan Tengah. [...]

Monitoring dan meninjau Irigasi D.I. Montallat

Muara Teweh, 9 Nopember 2020. Kepala seksi operasi dan pemeliharaan Bapak Puryani, ST monitoring kegiatan pemeliharaan jaringan irigasi D.I.Montallat didampingi oleh Kepala Seksi Perencanaan Ibu Aulia Mulyani, ST dan beberapa anggota teknis Bidang Sumber Daya Air. Mengingat beberapa waktu yang lalu Kelompok Petani Pemakai Air melaporkan tentang saluran jaringan irigasi daerah Montallat tepatnya di Desa Montallat II tersebut terdapat jaringan irigasi yang tidak berfungsi dengan baik, dikarenakan ada beberapa titik terjadi kerusakan dan ada satu titik yang rusak berat. Untuk menangani kerusakan tersebut Kepala Seksi Operasi & Pemeliharaan meminta kepada kelompok tani untuk menangani kerusakan tersebut dengan cara bergotong royong. Agar nantinya saluran irigasi tersebut dapat berfungsi kembali sedia kalanya dan air bisa mengaliri ke sawah petani setempat.[...]
Terdapat 16 data dalam SUMBER DAYA AIR
No Tanggal Judul Data Tags
1 2025-03-03 10:18:57 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester I Tahun 2025 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
2 2024-11-12 10:01:59 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester II Tahun 2024 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
3 2024-02-06 15:56:46 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester I Tahun 2024 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
4 2023-09-25 15:39:35 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester II Tahun 2023 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
5 2023-06-26 08:05:47 Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKIP) Tahun 2022 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
6 2023-06-26 08:04:12 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester I Tahun 2023 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
7 2022-08-04 14:35:55 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester II Tahun 2022 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
8 2022-03-08 14:22:54 Harga Satuan Bahan dan Upah Semester I Tahun 2022 Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
9 2021-09-02 10:26:13 POHON KINERJA Kepala Dinas ,Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
10 2021-09-02 10:23:24 EVALUASI MANDIRI ATAS PK TAHUN 2020 Sekretariat ,Sumber Daya Air ,Bina Marga ,Tata Ruang ,Tata Kota ,Cipta Karya
Maaf, belum ada produk hukum dalam SUMBER DAYA AIR!
No Tanggal Grup Judul Produk Hukum Tags
2024-11-12 09:59:09
2024-01-22 09:44:40
2023-06-15 07:18:15
2022-12-14 10:29:02
2022-10-18 17:31:34
2022-09-24 05:49:55
# Nama Status NIP Jabatan Bidang/Bagian Seksi/Sub-Bagian