Rapat Koordinasi dan Sinkronisasi kesiapan daerah dalam melaksanakan Rencana Kegiatan (RK) DAK bidang Air Minum, Sanitasi dan Perumahan TA. 2020
Kementerian Jendral Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Sekretariat Jendral Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah Menindaklanjuti kesiapan daerah dalam melaksanakan Rencana Kegiatan (RK) DAK bidang Air Minum, Sanitasi dan Perumahan TA. 2020. Dalam Pertemuan via
ZOOM MEETING tersebut PFID menjelaskan proses Alur Pelaksanaan DAK tahun 2020 kepada setiap daerah agar dilaksanakan sesuai rencana yang telah ditetapkan.